Peluncuran maklumat ini menandai komitmen Fakultas Teknik Unsri untuk mewujudkan lingkungan akademik yang bersih, transparan, dan berorientasi pada pelayanan prima, sekaligus mendukung program pemerintah dalam menciptakan Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).